Foto:Kabid Kepemudaan Silvia Rahmadina,bersama anggota paskibraka |
Seleksi dibuka Gubernur Kaltim, Isran Noor, diwakili Pelaksana Tugas (Plt) Sekretaris Daerah, Meiliana, Rabu (24/4) dan turut dihadiri sejumlah Kepala Dinas yang menangani kepemudaan di kabupaten/Kota se Kaltim.
Kepala Bidang Kepemudaan Silvia Rahmadina,silvia yang juga Paskibraka Nasional tahun 1991 mengatakan bahwa dari 40 peserta Putra dan Putri Seleksi Paskibraka Nasional Provinsi Kaltim, terpilih 1 putra dan 1 putri utk menjadi utusan Provinsi Kaltim pada upacara pengibaran bendera pusaka di Istana Merdeka.,”kata Silvia
Menurut,Silvia sebelumnya dilakaukan seleksi dua orang Calon Paskibraka dari Kota Balikpapan masuk dalam 3 besar Seleksi Calon Paskibraka Nasional, Yudho Krisnahadi dari SMA Negeri 4 Balikpapan dan Hank Yousua V dari SMA Negeri 7 Balikpapan. Ujarnya
Setelah mengikuti seleksi Kesamaptaan pada itu juga,akan diadakan pantukhir sorenya untuk mengumumkan satu nama yang akan lolos melenggang ke Istana Negara.
Foto:Yudho Paskibraka wakil dari Kaltim menuju Istana |
Yudho Krisnahadi salah satu atlet renang peraih medali 1 emas 2 perak dan 2 perunggu di Porprov Kitim 2018
Berkat polesan dengan tangan dingin kabid kepemudaan dan tim pelatih paskibraka kota Balikpapan menjadikan pemuda tegas dan berkarakter Paskibraka
Selamat untuk Yudho dan terimakasih sudah membanggakan Kota Balikpapan.
Selamat juga untuk 2 pasang putra dan putri perwakilan Balikpapan lainnya sudah terpilih mewakili Balikpapan untuk mengibarkan bendera merah putih di tingkat provinsi Kaltim. Kalian terbaik ,”ucapnya
Terima kasih juga diucapkan untuk tim pelatih Calon Paskibraka Kota Balikpapan yang sudah tekun membimbing mereka semua.
etap berikan dukungan moril buat adik - adik kita ya, warga Balikpapan,”harap Silvi
Perwakilan Balikpapan, Hank Yousua, terpilih sebagai perwakilan untuk penyematan tanda peserta seleksi ,”tandas Silvia (beny)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar