Foto:Nazaruddin |
Memasuki akhir tahun 2018, terlihat tidak akan mencapai target pembebasan lahan, apa lagi sekarang sudah memasuki musim penghujan.
Kata ,Ketua Komisi III Nazaruddin kepada awak media, Senin (19/11/18) di ruang kerjanya.
Nazaruddin menambahkan, bahwa pemkot tidak fokus atau tidak ada niat menyelesaikan lahan pembebasan lahan sungai ampal. Seharusnya Pemkot melalui OPD terkait menyelesaikan dulu pembebasan lahan, sambil berjalan kita anggarkan, sehingga tidak terjadi Silpa,;ucapnya
Anggaran Rp21 miliar sudah dipatok melalui APBD 2018, penanganan normalisasi sungai ampal akan menjadi mubazir, sampai saat ini pihak Pemkot belum ada tanda-tanda menyelesaikan permasalahan tersebut, seolah-olah dilakukan pembiaran dengan alasan klasik bahwa lahan tersebut masih bersengketa, sampai kapan selesainya, menunggu korban lebih banyak lagi tegas Nazaruddin. (kb-bhm).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar